Home

Silakan Anda Menuliskan Komentar akan Masalah Kesehatan Apa yang Ingin Anda Kuasai
Atas Diri Anda Sendiri.

24 tanggapan untuk “Home”

assalamualaikum selamat pagi saya ada pertanyaan mohon bimbingannya
saudarasaya kena diabet dan udahdi di potong telapak kakinya separo .
sekarang kekurangan protein dalam tubuhnya dan ada pembengkakan dibagian tubuh basah sampai kaki .apakah dengan di terapi aja bisa mencukupi kebutuhan protein dan klu hrs konsumsi su plenen apa yang aman untuk diabet

Kalau porsi makan masih cukup banyak, makan Protein dari Sumber yang biasa dimakan keluarga; daging, ikan, telur, kacang Kedelai, dll. Kalau nafsu makan minim, baru gunakan Suplemen yang berisi Protein, biasanya dibuat dari bahan-bahan Protein Nabati. Tidak lama lagi akan masuk Indonesia produk Envy All Plant Protein Powder. Bisa gunakan itu. Untuk luka diabetesnya, gunakan iTeraCare yg mengeluarkan Energi Terahertz sambil dilakukan Perawatan Luka oleh tenaga yang kompeten.

Balas

Kekurangan Protein (Material) tidak dapat diatasi dengan memberikan Terahertz yang merupakan Energi. Kurang Protein perlu diberi asupan Protein. Ada baiknya diberikan Protein dari sumber Nabati seperti Kacang Kedelai. Ada Suplemen bernama “En Vy All Plant Protein Powder” dapat ditambahkan di samping terapi lainnya yang bisa membantu proses Pemulihan Kesehatan ybs.

Balas

Saya penyintas autoimun Rhematoid Arthritis yg mengalami peradangan. Saya sudah minum aneka obat2an dengan berbagai efek sampingnya. Saya merasa cocok menggunakan Terahertz krn terasa perbaikan klinis di mana nyeri berkurang, bengkak berkurang walaupun sedang tidak minum obat. Berbagai artikel kesehatan mengingatkan bahaya minum obat2an jangka panjang yg bisa jadi menambah sampah toksin di dalam tubuh selain efek samping yg cukup serius.

Terima Kasih atas kesaksian ibu Thea. Semoga pemulihan alamiah dengan bantuan energi Terahertz bisa terus berlangsung. Tetap bangun ke-5 Pilar Kesehatan agar proses pemulihan berjalan lancar dan aneka penyakit yang ada tidak kambuh lagi. Salam Sehat Sejahtera!

Balas

Terima kasih DokWi yang baik ..
Semoga bisa jadi berkat kesembuhan untuk semua yg sakit.
Semoga DokWi semakin diberkati.

Mohon informasinya dok wi untuk penanganan gagal ginjal apa saja yg harus diperhatikan …alhamdulillah atas ijin Allah lewat terafy itera semakin hari semakin membaik suami saya terimakasih๐Ÿ™๐Ÿ™๐Ÿ™

Penyebab Kerusakannya harus distop, karena kita berlomba antara daya rusak dan daya perbaikan. Ikuti aturan Diet yang meringankan kerja Ginjal. Ada Suplemen yang juga berkhasiat mengaktifkan Stem cells, itu bisa dikombinasikan dengan Terahertz. Suplemen ~ YIN, Terahertz ~ YANG.

Balas

Dr. Wijaya sangat tepat sbg “mentor” kami menjelaskan ttg iTera Care, krn selain dokter juga akupunturis dan pendekatannya holistic.
Dok Wi, kedua kaki saya neurotic akibat diabet menahun. Sebaiknya bagian mana yg diutamakan di blow? Apakah telapak kaki atau meridian lain?

Neuropati Diabetik adalah kerusakan Saraf Tepi karena suplai makanan dari pembuluh darah yang halus terhenti. Blow Terahertz secara rutin di tungkai yang terganggu dari atas lutut sampai ujung-ujung jari, selain blow untuk perbaiki Pankreasnya. Blow Tulang Belakang dan tulang-tulang panjang supaya Stem cells diproduksi lebih banyak. Semoga Stem cells itu masih mampu menumbuhkan sel-sel baru menggantikan jaringan yang sudah rusak.

Balas

ttg kram,memang otot yg mengalami tonus berlebihan,mungkin krn udh lansia,sy merasakan setlh berumur 74thn, dg ITera Care memang berasa ada pengurangan keluhan, hanya hrs berapa kali ya, mohon Penjelasan Dokwi,

Masalah Keram Otot ada saya tulis di Blog Artikel. Untuk Terapi dengan Terahertz, tidak bisa ditentukan berapa kali bisa sembuh krn keram bisa hilang saat aliran darah membaik, namun dengan kondisi sehari-hari aliran darah bisa kembali menurun dan keram muncul lagi. Alat perawatan keaehatan Terahertz dirancang untuk perawatan mandiri di rumah dan terapi dilakukan rutin 1-2 kali sehari.

Balas

..benar DokWi, beredarannya darah vital banget,..klo sy ingat2 kaki kiri kram itu saat sy wkt pakek mobil yg bukan matic,khan injak pedal kopling, lha kaki kanan skr ini sering pakek motor, utk rem dan tahan body motor, smoga dg TeraHerts dari DokWi bs bantu memperlancar drh, trima ksh penjelasannya,..

wah luar biasa website ini dok, sangat membantu menyadarkan saya pentingnya menjaga dan merawat tubuh sendiri, dan melalui website ini juga sudah diberikan acuan produkยฒ yang dibutuhkan untuk membantu menjaga & merawat kesehatan tubuh kita ya, baik dari dalam (melalui suplemen yang kita konsumsi) dan juga dengan pemakaian itera untuk membantu meregenerasi selยฒ dalam tubuh supaya bisa berfungsi dengan lebih optimal.
Terimakasih edukasinya melalui website ini dok ๐Ÿ™

Terima Kasih, sis Dewi PS untuk tanggapan positifnya. Saya senang berjumpa dengan sesama Pemerhati Kesehatan. Mari kita bantu orang-orang yang kita kenal, supaya mereka selalu sehat, jauh dari sakit-penyakit.

Balas

Alhamdullilah dok Wi .kami sangat appreciated atas arahan dan advice dokter bersama Tim Terapis yg luar biasa .

Saya punya pengalaman pribadi dg keluhan OA via ngeblow dg ITera dan Patches lifewave. Sdh 5 bln rutin terapi di rjmah. Bagi klg lain bila afa gathering km terapi klien klg.amin

Wah bagus sekali sudah mulai mengambil alih kembali perawatan kesehatan atas diri sendiri. Teruskan apa yang baik, ikuti terus perkembangan info terkini, termasuk bagaimana melatih lutut yang terkena OA.

Balas

Terima kasih Dok Wi Fasilitas yang di sediakan ๐Ÿ™๐Ÿ™ yang memungkinkan kita belajar dari pertanyaan dan jawaban sehingga memudahkan kami menerapkan ketika hal yang sama untuk diri sendiri maupun kerabat kami ๐Ÿ™

Untuk Nyeri Kepala jenis tidak berdenyut, gunakan iTeraCare untuk melancarkan Energi Meridian di Kepala. Untuk Nyeri kepala jenis berdenyut (vascular headache), gunakan iTeraCare di tungkai bawah, khususnya meridian Liver dan Gallbladder, atau gunakan iTeraBio supaya terjadi vasodilatasi di bawah dan aliran darah tidak berkumpul di atas.

Balas

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *